Uji Potensi Pemanfaatan Energi Angin Pada Kendaraan Bermotor Berdasarkan Variasi Kecepatan KendaraanMUHAMMAD FIRJATULLAH SUHAERI / LATHIFA PUTRI AFISNA, S.Pd., M.Eng. / Teknik Mesin, 2024Kebutuhan energi listrik semakin meningkat dikarenakan bertambahnya populasi, sedangkan sumber energi listrik konvensional yang tidak dapat diperbarui (unrenewable) akan menipis seiring dengan bertambahnya populasi, maka dari itu dibutuhkan energi terbarukan agar dapat menjadi jawaban dari per... |
Kajian Implementasi Rencana Pembangunan Infrastruktur Panas Bumi: Studi Kasus Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) UlubeluASYIFA NUHA RALFI / Asirin S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Pengembangan energi terbarukan, khususnya energi panas bumi, merupakan salah satu upaya strategis dalam mendukung ketahanan energi nasional dan pembangunan berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji implementasi rencana pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) Ulubelu seba... |
Karakteristik Biobriket dari Arang Ampas Tebu dan Cangkang Biji Karet Menggunakan Perekat Tepung TapiokaAgung Prastia / Harmiansyah S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Seiring dengan perkembangan sosial ekonomi, dari waktu ke waktu kebutuhan akan energi semakin meningkat. Salah satu energi yang digunakan oleh manusia adalah energi konvensional. Sumber energi konvensional seperti minyak bumi dan batu bara semakin lama akan semakin menipis, hal ini disebabkan karena... |
Desain Struktur Wind Turbine Lepas Pantai tipe Monopile di Perairan Pantai Linau Kabupaten BengkuluMuhamad David Azkar / Elsa Rizkiya kencana, S.T.,M.Sc / Student Dissertations and Theses, 2024Turbin angin tipe monopile ini merupakan struktur yang tertancap dilokasi lepas pantai sebuah substruktur yang sederhana dimana menara ditopang oleh monopile, baik secara langsung maupun melalui suatu bagian transisi, yaitu bagian peralihan antara menara dan monopile. Struktur nya terbuat dari... |
Pemanfaatan Limbah Kulit Durian menjadi Biobriket dengan Variasi PerekatDevi Putri Khalifah / Harmiansyah S.T., M.T / Teknik Biosistem , 2024Saat ini, permintaan akan energi di Indonesia terus mengalami peningkatan seiring dengan pertumbuhan jumlah penduduk yang diperkirakan mencapai 305,6 juta jiwa pada tahun 2035. Hal ini menyebabkan peningkatan permintaan terhadap energi fosil, yang cadangannya menurun sebesar 10% per tahun, sementara... |
Studi Kelayakan Perancangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya On-grid Pada Atap Gedung Kantor Divre IV Tanjung KarangM. Zul Akbar / Khoirun Naimah, S.ST., M.Han / Undergraduate Thesis, 2024Energi listrik adalah kebutuhan vital yang meningkat seiring pertumbuhan populasi dan kemajuan teknologi. Indonesia mempunyai potensi yang signifikan dalam sumber energi terbarukan seperti energi surya, namun pemanfaatannya masih terbatas. Penelitian bertujuan untuk merancang PLTS atap di gedung kan... |
KAJIAN POTENSI ANGIN MENJADI ENERGI BARU DAN TERBARUKAN SEBAGAI PEMBANGKIT LISTRIK MENGGUNAKAN METODE DISTRIBUSI WEIBULL PADA PULAU ENGGANORevie Aditia / Elsa Rizkiya K, S.T., M.Sc. / Teknik Kelautan, 2025Pulau Enggano merupakan pulau yang berada di kabupaten Bengkulu Utara. Pada tahun 2022 lokasi ini hanya memiliki aliran listrik selama 14 jam, hingga pertengahan bulan aliran listrik di Enggano akan diperpanjang selama 24 jam dengan menambah genset dan Bahan Bakar Minyak (BBM). Akan tetapi, perpanja... |
Perancangan Reaktor Biogas Dengan Pemanfaatan Kotoran Sapi Pada Apriandi Farm Desa Way Layap Kabupaten PesawaranChindy Agita Putri / Aulia Annas Mufti, S.T., M.Eng. / Teknik Lingkungan, 2025Peternakan Apriandi Farm di Desa Way Layap, Kabupaten Pesawaran, menghasilkan limbah kotoran sapi dalam jumlah cukup besar, namun hingga saat ini pemanfaatannya masih terbatas sebagai pupuk kandang dan belum dikelola secara optimal. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis potensi energi biogas y... |